Tentang bagaimana cara bayar Netflix pakai debit BCA ternyata terbilang sangat mudah, dan metode bayar ini sangat menguntungkan nasabah BCA yang ingin berlangganan Netflix.
Namun pada kesempatan kali ini tidak hanya sekadar diinformasikan bagaimana cara bayar menggunakan debit BCA saja. Kamu juga akan tahu bagaimana cara bayar Netflix via E-wallet.
Cara Bayar Netflix Pakai Debit BCA Menggunakan Aplikasi
Bila kamu telah melakukan aktivasi untuk kepemilikan dan penggunaan debit BCA online. Maka kamu dapat melakukan transaksi diberbagai jenis marketplace luar. Untuk tahu bagaimana cara pembayarannya, simak langkah-langkahnya di bawah ini.
Pertama, cara bayar Netflix pakai debit BCA adalah dengan membuka terlebih dahulu aplikasi Netflixnya sendiri. Pastikan juga bahwa aplikasi Netflix yang terpasang adalah versi paling baru
Kemudian buat akun dengan memasukkan alamat email valid beserta sandi yang unik
Lanjutkan prosesnya dengan melakukan verifikasi melalui link atau tautan yang dikirim ke email kamu
Nanti tinggal langsung memilih paket di menu Plan yang sudah disediakan
Terdapat 4 pilihan paket yang bisa dipilih untuk berlangganan, mulai dari Mobile, Basic, Standard hingga Premium. Masing-masing paketnya memiliki keunggulan, kelebihan juga harga tersendiri
Jika memilih paket sudah dilakukan, maka halaman aplikasi akan meminta kamu untuk mengatur pembayaran
Pilih saja langsung menu Credit atau Debit Card
Langsung masukkan nomor Kartu BCA yang terdaftar pada sistem bank, kemudian tanggar kedaluarsa kartu, serta 3 angka CVV yang tertera pada bagian belakang kartunya
Kemudian cara bayar Netflix pakai debit BCA selanjutnya adalah pihak sistem bank BCA akan mengirimkan kode OTP atau authorization code dalam bentuk SMS atau bahkan USSD pada nomor HP yang terdaftar pada BCA Mobile
Masukkan 6 digit angka OTPnya kemudian klik tombol OK untuk melanjutkan
Selanjutnya tinggal masukkan nomor ponsel atau telepon untuk proses verifikasi dari pihak Netflix
Masukkan kembali kode OTP yang telah dikirimkan oleh Netflix, kemudian klik opsi Verify untuk melanjutkan
Lakukan proses isi profile Netflix dengan nama pengguna secara benar
Sebagai catatan saja, bahwa kamu sebagai pengguna dapat memilih bahasa hingga film sendiri sesuai keinginan
Terakhir, maka proses pembayaran menggunakan kartu debit BCA sudah selesai dilakukan dan kamu tinggal menikmati tontonannya sambil santai.
Nah, itulah beberapa langkah tentang bagaimana cara bayar Netflix pakai debit BCA menggunakan aplikasi. Dan tentu saja Netflix pun tidak hanya sekadar menyediakan layanan menggunakan aplikasi saja, namun juga bisa menggunakan website.
Cara Bayar Netflix Pakai Debit BCA Menggunakan Website
Proses pembayaran atau pendaftaran Netflix ternyata bisa juga dilakukan menggunakan browser, baik itu melalui ponsel atau bahkan menggunakan PC. Bagaimana caranya?
Pertama, langsung buka halaman website resmi Netflix di netflix.com/signup
Selanjutnya bisa langsung membuat akun dengan cara menginput alamat email serta menginput kata sandi
Setelah perintah tersebut, maka proses verifikasi bisa langsung dilakukan
Jika nanti alamat emailnya sudah terverifikasi resmi, maka browser biasanya akan meminta kamu untuk melakukan Login ulang
Masuk kembali menggunakan sandi serta alamat email sebelumnya
Setelah hal tersebut dilakukan, maka kamu dapat memilih salah satu paket dari 4 pilihan yang disediakan
Jika memilih paket sudah dilakukan, maka kamu akan diarahkan pada halaman pembayaran
Langsung saja masukkan detail informasi kartu atau identitas kartu BCA yang kamu gunakan
Nanti pihak bank BCA akan mengirimkan kode KTP melalui USSD atau bahkan SMS ke nomor yang sebelumnya sudah terdaftar di BCA Mobile
Masukkan kode OTP tersebut secara tepat, dan klik OK untuk masuk ke proses selanjutnya
Kemudian bisa langsung teruskan proses verifikasi dengan memasukkan nomor telepon yang kamu gunakan
Selanjutnya nanti pihak Netflix akan langsung mengirimkan kode OTP ke SMS dan kamu hanya tinggal memasukkan kode OTP tersebut
Klik opsi Verify untuk melanjutkan ke tahap dan proses berikutnya
Jika perintah tersebut telah dilakukan, maka selanjutnya kamu dapat langsung mengisi nama profile untuk akun Netflix yang tadi sudah dibeli dan memilih bahasa sesuai keinginan
Terakhir, maka proses berlangganan atau bayar Netflix menggunakan debit BCA via website sudah kamu lakukan.
Keuntungan Bayar Netflix Pakai Debit Netflix
Tentang cara bayar Netflix pakai debit BCA tidak hanya sekadar dibahas saja, namun juga metode pembayaran ini memang ada keuntungannya. Apa saja keuntungan tersebut?
Pertama, proses untuk melakukan pembayarannya sangat mudah juga cepat. Bahkan kamu juga dapat melakukan pembayaran atau daftar dimana saja
Kedua, prosesnya tidak membutuhkan kartu kredit atau bahkan menggunakan akun lain. Sehingga metode bayar menggunakan debit BCA memang sangat mudah
Terakhir, kamu tidak perlu melakukan prosedur transfer ke sistem lain agar bisa dapatkan layanan Netflix. Jadi memang metode bayar ini tidak ribet, sangat memudahkan.
Cara Bayar Netflix Pakai E-Wallet DANA
Langsung akses website Netflix menggunakan browser
Lakukan registrasi seperti biasa
Kamu pun dapat melakukan pemilihan pada paket Netflix yang diinginkan, misalnya saja bulanan
Pilih pembayaran Netflix menggunakan DANA
Masukkan nomor HP yang terdaftar pada Netflix dan klik opsi Berikutnya untuk melanjutkan
Login ke akun DANA kamu dan langsung masukkan 6 digit PIN secara benar
Pembayaran sudah selesai dan akun Netflix siap digunakan.
FAQ │Pertanyaan Tentang Cara Bayar Netflix Pakai Debit BCA
Apakah Bayar Pakai Debit BCA Bisa Berhenti Langganan?
Bisa, kamu tinggal melakukan cancel membership saja.
Mengapa Harus Bayar Menggunakan Debit BCA?
Karena prosesnya mudah dan tidak ribet, sangat membantu.